Thursday, 17 March 2016

Whiny Me, Whiny Us

Nggak kaya kebanyakan anak kelas 12 lainnya, kelas gue justru banyak bersenang-senang selama hari sekolah, bimbel, dan try out. Gue yang emang suka bersenang-senang, bisa dibilang salah satu pelopornya. Pernah waktu itu gue ngeliat postingan salah satu temen gue yang sekolah di tempat yang berbeda soal harapan kelasnya yang ditulis di papan tulis. Kemudian gue ngikutin juga dan.... pecah.
sedikitnya

Confession

"If I told you that I liked you,
what would you do?"
-Fira Faatihah's 2016's bravest words.